‘’Terpenuhi atau tidak (kuota pendaftar perempuan, Red) tetap akan dilanjut ke tahap berikutnya,’’ katanya.
Lebih lanjut, timsel asal Kabupaten Lamongan ini mengungkapkan, perpanjangan pendaftaran perempuan ini sebenarnya tidak hanya di Tuban, tetapi merata di semua kabupaten zona 2, seperti Kabupaten Gresik, Lamongan, dan Bojonegoro.
Ketiga kabupaten tersebut, kuota perempuannya juga tidak terpenuhi. Sedangkan dua wilayah zona 2 lainnya, yakni Kabupaten Mojokerto dan Kota Mojokerto, perpanjangan pendaftarannya berlaku umum. Sebab, secara kuota penuh belum terpenuhi.
‘’Rencana sesuai jadwal, pengumuman hasil verifikasi administrasi tanggal 24 Juni nanti,’’ tandas Udin. (fud/tok)
Untuk mendapatkan berita-berita terkini Jawa Pos Radar Tuban, silakan bergabung di Grup Telegram “Radar Tuban”. Caranya klik link join telegramradartuban. Sebelumnya, pastikan Anda sudah menginstal aplikasi Telegram di ponsel.
Page: 1 2
Awan gelap masih menggantung di langit industri Asia. Pada November, mesin-mesin manufaktur di China, Jepang,…
Penurunan harian kembali menampar Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG). Namun di balik garis merah hari…
Siapa sebenarnya pemilik sah Bank Neo Commerce (BBYB)? Pertanyaan itu kembali mencuat setelah struktur kepemilikan…
Pergerakan indeks domestik kembali menunjukkan betapa pasar masih dihantui keraguan. Pada perdagangan Jumat (21/11) IDX…
Ada jeda napas yang terasa jelas dalam laporan keuangan PT Bank Central Asia Tbk (BCA)…
Aroma kehati-hatian terasa pekat di Gedung Thamrin. Rapat Dewan Gubernur (RDG) Bank Indonesia yang digelar…