Categories: Pendidikan

Pendaftar Sementara Festival Literasi Numerasi 17.458 Siswa

Radartuban.jawapos.com – Antusias pendaftar Festival Literasi Numerasi yang diselenggarakan Jawa Pos Radar Tuban dan bekerja sama dengan Dinas Pendidikan (Disdik) Tuban cukup luar biasa.

Hingga kemarin (31/3) pukul 16.00, total 17.458 siswa dari 401 sekolah dasar (SD) negeri dan swasta yang sudah mendaftarkan diri.

Rinciannya, Kordikcam Bancar mendaftarkan 1.591 siswa dari 32 lembaga pendidikan. Selanjutnya Kordikcam Tuban 2.629 siswa (34 lembaga), Kordikcam Bangilan 1.037 siswa (25 lembaga), Kordikcam Grabagan 695 siswa (17 lembaga), Kordikcam Jatirogo 970 siswa (29 lembaga), Kordikcam Jenu 892 (22 lembaga), Kordikcam Kenduruan 614 siswa (17 lembaga), Kordikcam Montong 995 siswa (19 lembaga), dan Kordikcam Palang 1.605 siswa (30 lembaga).

Berikutnya, Kordikcam Plumpang 1.605 siswa (34 lembaga), Kordikcam Semanding 1.640 siswa (44 lembaga), Kordikcam Senori 736 siswa (25 lembaga), Kordikcam Singgahan 1.025 siswa (22 lembaga), Kordikcam Tambakboyo 765 siswa (25 lembaga), serta Kordikcam Parengan 572 siswa (26 lembaga). Praktis, tinggal lima kordikcam yang belum mendaftar, yakni Kerek, Merakurak, Rengel, Soko, dan Widang.

Project Officer Festival Literasi Numerasi Jawa Pos Radar Tuban Dwi Setiyawan mengatakan, berdasarkan masukan dari kordikcam yang belum mendaftar, waktu pendaftaran diperpanjang hingga Sabtu (1/4) hari ini.

Page: 1 2

Amin Fauzie

Recent Posts

IHSG Menguat Terbatas di 9.075, Volume Besar tapi Keyakinan Belum Bulat

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) kembali menutup perdagangan di zona hijau. Berdasarkan data RTI Business,…

1 week ago

Pasar Mobil 2025 Menggeliat, Jepang Masih Perkasa di Tengah Gempuran Pabrikan Tiongkok

Industri otomotif nasional menutup 2025 dengan napas lega. Bukan karena lonjakan spektakuler sepanjang tahun, melainkan…

1 week ago

IHSG Menguat di Tengah Tekanan, Sinyal Akumulasi Mulai Terbaca di Awal Tahun

Pasar saham domestik akhirnya menutup perdagangan dengan nada hijau. Data RTI Business menunjukkan, Indeks Harga…

1 week ago

Menkeu Purbaya Bidik IHSG Tembus 10 Ribu, OJK Ingatkan Syarat Berat di Balik Optimisme Pemerintah

Angka 10.000 bukan sekadar target. Ini adalah pesan. Ketika Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa melontarkan…

2 weeks ago

IHSG Tergelincir di Akhir Perdagangan, Tekanan Jual Menutup Optimisme Awal Sesi

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menutup perdagangan Kamis (8/1) di zona merah. Setelah sempat bergerak…

2 weeks ago

Harga Emas Antam Naik Lagi, Pasar Domestik Menguat di Tengah Tren Fluktuatif Global

Harga emas batangan PT Aneka Tambang Tbk (Antam/ANTM) kembali merangkak naik. Pada Senin (1/12), harga…

2 months ago