Categories: Teknologi

WhatsApp Kini hadir di Jam Tangan dengan WearOS. Berikut Langkahnya

RADAR TUBAN – Layanan pesan instan WhatsApp kini tidak hanya hadir di smartphone dan PC saja tapi sudah hadir ke jam tangan pintar atau smartwatch khususnya yang menggunakan sistem operasi Wear OS.

Kabar ini pertama kali diumumkan oleh CEO Meta Mark Zuckeberg dalam unggahan di kanal broadcast Instagram-nya @zuck.

“Anda kini bisa mengakses WhatsApp hanya dari pergelangan tangan dengan aplikasi WhatsApp for WearOS,” kata Mark Zuckeberg dikutip dari unggahan-nya tersebut pada Rabu (19/7).

Secara lebih rinci, hanya jam tangan pintar WearOS dengan pembaruan terbaru yaitu WearOS 3 yang bisa menggunakan aplikasi tersebut.

WearOS merupakan sistem operasi untuk jam tangan pintar yang dikembangkan oleh Google, tidak hanya perangkat yang dirilis Google seperti Pixel Watch yang menggunakan sistem operasi ini tapi juga beberapa jenama jam tangan lainnya seperti Fossil, Casio, dan masih banyak lagi.

Dalam blog Pusat Bantuan WhatsApp secara lebih detail dibagikan langkah untuk menghubungkan WhatsApp dari ponsel pintar pengguna ke smart watch miliknya.

Pertama, pengguna yang memiliki smart watch dengan WearOS bisa membuka aplikasi WhatsApp setelah berhasil diunduh dari Google Playstore.

Page: 1 2

Amin Fauzie

Recent Posts

IHSG Menguat Terbatas di 9.075, Volume Besar tapi Keyakinan Belum Bulat

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) kembali menutup perdagangan di zona hijau. Berdasarkan data RTI Business,…

1 week ago

Pasar Mobil 2025 Menggeliat, Jepang Masih Perkasa di Tengah Gempuran Pabrikan Tiongkok

Industri otomotif nasional menutup 2025 dengan napas lega. Bukan karena lonjakan spektakuler sepanjang tahun, melainkan…

1 week ago

IHSG Menguat di Tengah Tekanan, Sinyal Akumulasi Mulai Terbaca di Awal Tahun

Pasar saham domestik akhirnya menutup perdagangan dengan nada hijau. Data RTI Business menunjukkan, Indeks Harga…

1 week ago

Menkeu Purbaya Bidik IHSG Tembus 10 Ribu, OJK Ingatkan Syarat Berat di Balik Optimisme Pemerintah

Angka 10.000 bukan sekadar target. Ini adalah pesan. Ketika Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa melontarkan…

2 weeks ago

IHSG Tergelincir di Akhir Perdagangan, Tekanan Jual Menutup Optimisme Awal Sesi

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menutup perdagangan Kamis (8/1) di zona merah. Setelah sempat bergerak…

2 weeks ago

Harga Emas Antam Naik Lagi, Pasar Domestik Menguat di Tengah Tren Fluktuatif Global

Harga emas batangan PT Aneka Tambang Tbk (Antam/ANTM) kembali merangkak naik. Pada Senin (1/12), harga…

2 months ago