TUBAN – Arien Mamarien benar-benar menjadi magnet acara Fuso Customer Gathering 2023 yang digelar di Graha Sandiya Tuban, Rabu (15/11) malam.
Mengawali penampilannya dengan tembang Nemu yang dilanjutkan Ikan Dalam Kolam.
Penonton semakin beranjak ikut goyang saat penyanyi asal Malang itu membawakan lagu Nemen, What’s Going On, dan Pamer Bojo.
Dengan iringan musik koplo dari Maestro Band, Arien mengajak para tamu berjoget dengan lagu Alolo Sayang yang ditutup Taman Jurug.
Di sela penampilannya, cewek berambut Panjang itu juga mengucapkan selamat hari jadi ke 730 untuk Tuban.
‘’Semoga Tuban semakin jaya selalu,” ujar dia yang memanjatkan harapan untuk Bumi Ronggolawe. (an/yud)
TUBAN – Arien Mamarien benar-benar menjadi magnet acara Fuso Customer Gathering 2023 yang digelar di Graha Sandiya Tuban, Rabu (15/11) malam.
Mengawali penampilannya dengan tembang Nemu yang dilanjutkan Ikan Dalam Kolam.
Penonton semakin beranjak ikut goyang saat penyanyi asal Malang itu membawakan lagu Nemen, What’s Going On, dan Pamer Bojo.
Dengan iringan musik koplo dari Maestro Band, Arien mengajak para tamu berjoget dengan lagu Alolo Sayang yang ditutup Taman Jurug.
Di sela penampilannya, cewek berambut Panjang itu juga mengucapkan selamat hari jadi ke 730 untuk Tuban.
- Advertisement -
‘’Semoga Tuban semakin jaya selalu,” ujar dia yang memanjatkan harapan untuk Bumi Ronggolawe. (an/yud)