31.7 C
Tuban
Thursday, 21 November 2024

CATEGORY

Olahraga

spot_img

Klasemen Liga Inggris: Arsenal Berpeluang Geser Liverpool dari Puncak Klasemen

Arsenal berpeluang menggeser Liverpool dari puncak klasemen bila mengalahkan City. Sementara itu, City bisa memangkas jarak menjadi 1 poin dengan Liverpool bila menaklukkan The Gunners.

Dortmund Taklukkan Muenchen 2-0 di Allianz Arena

Borussia Dortmund pecundangi tuan rumah Bayern Muenchen dengan skor 2-0 dalam pertandingan bertajuk "Der Klassiker" pada pekan ke-27 Liga Jerman yang berlangsung di Allianz Arena, Muenchen, Minggu dini hari WIB.

Klopp Apresiasi Keputusan Xabi Alonso Memilih Bertahan bersama Leverkusen

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, menyatakan pengertiannya terhadap keputusan Xabi Alonso yang memilih bertahan bersama Bayer Leverkusen untuk musim depan.

Timnas Indonesia Menang atas Vietnam, STY: Kita Bekerja Keras dan Akhirnya Beruntung

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong (STY) mengatakan kemenangan Timnas Indonesia saat melawan Timnas Vietnam dalam laga di Hanoi dapat diraih berkat kerja keras dan keberuntungan.

Indonesia Vs Vietnam 3-0, Dejavu Hampir 20 Tahun Lalu Kembali Terulang di Hanoi

Setelah hampir 20 tahun lamanya, akhirnya Indonesia kembali menang di kandang Vietnam seusai menaklukkan tim berjuluk The Golden Star itu dengan skor 3-0 dalam lanjutan kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia putaran kedua Grup F di Stadion My Dinh, Hanoi, Selasa malam.

Keputusan DFB Jerman Pilih Nike dan Tinggalkan Adidas Memicu Kritik Pemerintah

Keputusan Asosiasi Sepak Bola Jerman (DFB) untuk meninggalkan Adidas dan beralih menggunakan seragam dan perlengkapan olahraga dari Nike memicu kritik dari pemerintah yang menyebut langkah itu "kurang patriotis".

Timnas Kalahkan Vietnam 1-0. Erick: Perjuangan Masih Panjang

Gol kemenangan Timnas Merah Putih dicetak oleh Egy Maulana Vikry pada menit ke-52. Pemain Dewa United itu mencetak gol seusai memanfaatkan kesalahan antisipasi bek Vietnam yang gagal menghalau bola dengan baik dari situasi lemparan ke dalam Pratama Arhan.

Richard Hughes Ditunjuk Sebagai Direktur Olahraga yang Baru Liverpool

Liverpool telah menunjuk Richard Hughes sebagai direktur olahraga mereka yang baru pada Rabu, yang merupakan fase lanjutan dari upaya perombakan manajemen klub.

Ginting dan Jonatan Akhirnya Bertemu di Final All England 2024 Usai Bersaing Ketat

Dua tunggal putra Indonesia Anthony Sinisuka Ginting dan Jonatan Christie dipastikan akan saling berhadapan satu sama lain pada babak final All England Open 2024, Minggu (17/3).

Liga Inggris: Burnley Taklukkan Brentford, Luton Town Ditahan Imbang Nottingham

The Clarets sukses mengakhiri catatan 10 pertandingan Liga Inggris beruntun tanpa kemenangan dengan mengalahkan Brentford 2-1 di Stadion Turf Moor, Burnley, demikian catatan Premier League.

Terbaru