30.7 C
Tuban
Friday, 22 November 2024
- Advertisement -spot_img
- Mobile -spot_img

TAG

Lelang Proyek Tuban

Kontraktor Lokal Sulit Bersaing Menangkan Proyek Besar

Sejauh ini, kontraktor lokal sepertinya belum mampu bersaing dengan kontraktor luar Tuban dalam mengerjakan proyek-proyek besar. Faktanya, proyek dengan anggaran puluhan hingga ratusan miliar masih didominasi rekanan dari luar.

Setelah Nambah Waktu, 18 Proyek Drainase Rampung

Pembangunan 18 proyek drainase tahun anggaran 2022 yang sempat molor hingga awal 2023 akhirnya tuntas. Seluruh administrasi proyek yang bersumber dari dana perubahan anggaran pendapatan belanja daerah (PAPBD) 2022 dan  penyelesaiannya sempat menambah waktu tersebut juga sudah klir.

Tuban Lelang 400 Paket Proyek Tahun Ini, RSUD-Jembatan Glendeng Serap Rp 93 M

Proyek yang paling besar menyerap anggaran adalah pembangunan gedung baru RSUD dr R. Koesma Tuban dan Jembatan Glendeng.

Belasan Proyek Gagal Lelang Tak Dianggarkan Ulang

Molornya pengerjaan hingga batas waktu kontrak belum terselesaikan, kini muncul masalah baru terkait gagal lelang pada 13 proyek.

Dua Proyek Jalan Senilai Rp 485 Juta Belum Dilelang

Diduga terkendala administrasi, dua paket proyek infrastruktur di Kabupaten Tuban belum dilelang hingga pertengahan tahun 2022 lewat. Dua paket proyek tersebut benar-benar tertinggal jauh dengan puluhan paket proyek lain yang saat ini memasuki tahap pengerjaan konstruksi.

Dipicu Lelang Proyek Molor, Tujuh Bulan APBD Baru Terserap 38 Persen

Serapan anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD) Tuban tahun ini masih rendah. Bulan ketujuh kalender 2022 yang lewat, serapan anggaran belanja baru terealisasi 38 persen. Pemkab Tuban mengklaim minimnya penyerapan anggaran tersebut karena terlambatnya proses lelang proyek.

Ngintip Situs LPSE Tuban, Hingga Saat Ini Masih Sepi Lelang

Hasil penelusuran Jawa Pos Radar Tuban pada laman tersebut menunjukkan, sejauh ini baru sebelas paket yang ditenderkan.

Berita Terbaru

- Advertisement -spot_img