Berbagai inisiatif dan inovasi telah diimplementasikan oleh XL Axiata untuk meningkatkan kinerja jaringan. Upaya-upaya tersebut antara lain berupa menjaga ketersediaan dan kualitas sinyal pada seluruh BTS XL Axiata, serta optimisasi di sisi jaringan dan service seperti antara lain gim, video, dan voice. XL Axiata juga menerapkan smart investment, yaitu menambah kapasitas jaringan dengan mempertimbangkan pengaruh langsung terhadap pengalaman pelanggan