30.6 C
Tuban
Sunday, 24 November 2024
- Advertisement -spot_img
- Mobile -spot_img

TAG

pps

23 PPS dan 1 PPK di Tuban Ramai-Ramai Mengundurkan Diri

Setelah PPS dan PPK beramai-ramai mengundurkan diri, sekarang ini Komisi Pemilihan Umum Kabupaten (KPUK) Tuban tengah memproses penggantian antar waktu (PAW) 24 penyelenggara pemilu tingkat desa dan kecamatan tersebut.

JPPR Pertanyakan Kredibilitas KPUK

Ketua Jaringan Pendidikan Pemilih untuk Rakyat (JPPR) Tuban Wawan Purwadi menyesalkan tidak seriusnya KPUK dalam memutus kedua anggota PPS yang sudah terbukti menjadi anggota organisasi partai.

KPUK Panggil Anggota PPS “Sayap Partai”

Setelah terkesan berbelit, kemarin (29/3) Komisi Pemilihan Umum Kabupaten (KPUK) Tuban menunjukkan sikap tegas dengan memanggil anggota panitia pemungutan suara (PPS) yang diduga terlibat menjadi anggota salah satu sayap partai politik (parpol). Mereka dipanggil ke kantor KPUK untuk dimintai klarifikasi.

KPUK Terkesan Tutupi Dugaan Pelanggaran Etik PPS-Pantarlih

Komisi Pemilihan Umum Kabupaten (KPUK) Tuban seakan tidak serius dalam menangani kasus dugaan pelanggaran etik terhadap anggota panitia pemungutan suara (PPS) dan panitia pemutakhiran data pemilih (pantarlih) yang kedapatan menjadi anggota Angkatan Muda Pembaharuan Indonesia (AMPI).

Berita Terbaru

- Advertisement -spot_img