30.8 C
Tuban
Saturday, 23 November 2024
- Advertisement -spot_img
- Mobile -spot_img

TAG

WNI

Tidak Ada Korban WNI Dalam Konflik Palestina-Israel di Jalur Gaza

Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Amman, Yordania, mengatakan tidak ada warga negara Indonesia (WNI) yang menjadi korban setelah pecahnya konflik antara Palestina dan Israel di Jalur Gaza pada Sabtu.

BNI Tokyo Kerja Sama Co-Branding Remittance Card dengan Garuda Indonesia

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. atau BNI, Tokyo Branch menandatangani Perjanjian Kerja Sama Co-Branding Remittance Card dengan Garuda Indonesia Tokyo.

Keluarga Akan Naik Motor ke Lombok untuk Pemakaman Irma Lestari

Keluarga salah satu WNI korban gempa di Turki, Irma Lestari, berencana bersepeda motor dari Denpasar, Bali kemudian naik kapal menyeberang laut dari Pelabuhan Padangbai, menuju Lombok, Nusa Tenggara Barat, untuk menguburkan jenazah almarhumah, Kamis (23/2).

Jenazah WNI Korban Gempa Turki Dipulangkan ke Indonesia 22 Februari

Dua jenazah warga negara Indonesia (WNI) korban gempa Turki dijadwalkan pulang ke tanah air pada 22 Februari, kata Duta Besar RI untuk Turki Lalu Muhammad Iqbal.

123 WNI Berhasil Dievakuasi dan Telah Tiba di Ankara

Sebanyak 123 Warga Negara Indonesia (WNI) yang berhasil dievakuasi Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) dari wilayah gempa di Turki, saat ini telah tiba di Wisma Duta RI di Ankara pada Rabu (8/2).

Berita Terbaru

- Advertisement -spot_img